Tanda Kewalian Kiai Hamid Pasuruan Saat Masih Kecil, Bertemu Nabi Saat di Madinah

- 4 Juni 2022, 17:12 WIB
Tanda Kewalian Kiai Hamid Pasuruan Saat Masih Kecil
Tanda Kewalian Kiai Hamid Pasuruan Saat Masih Kecil /facebook/udin/

BERITA BANTUL - Tanda kewalian Kiai Hamid Pasuruan ternyata sudah muncul sejak masa kecilnya, yakni saat saat berangkat haji. 

Yang menjadi saksi adalah kakeknya sendiri, KH Muhammad Shiddiq Jember. 

Betapa kagetnya sang kakek, karena Kiai Hamid Pasuruan mengaku melihat Nabi dan mencium tangan Nabi. 

Baca Juga: Berangkat Haji, Kiai Hamid Pasuruan Bertemu Sayyid Muhammad di Depan Makam Rasulullah

Disebutkan dalam hadits yang diriwayatkan Imam Bukhari, bahwa siapa yang bertemu Nabi saat mimpi seperti melihat Nabi saat terjaga. 

من رآنى فى المنام فسيرانى فى اليقظة 

"Siapa yang melihatku ketika mimpi maka dia akan melihatku ketika sadar." (HR. Bukhari)

Dikutip dari catatan KH Ahmad Gholban Aunirrahman di facebook pribadinya, dikisahkan bahwa semua bermula dari perjalanan haji KH Muhammad Shiddiq Jember bersama cucunya yang masih kecil, Kiai Hamid, dan keluarga besar KH Muhammad Shidiq.

Baca Juga: Mau Punya Keturunan yang Sholih? Amalkan Doa Kiai Hamid Pasuruan Ini

Ketika perjalanan ke Madinah, KH Muhammad Shiddiq bertemu dan melihat Nabi Muhammad dalam keadaan sadar (yaqdzatan). 

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x