Gus Baha Tak Pernah Berpikir Agar Dihormati Orang Lain, Ternyata Rahasia Terungkap di Sini

- 21 Januari 2023, 15:22 WIB
Gus Baha Tak Pernah Berpikir Agar Dihormati Orang Lain, Ternyata Rahasia Terungkap di Sini
Gus Baha Tak Pernah Berpikir Agar Dihormati Orang Lain, Ternyata Rahasia Terungkap di Sini /youtube @krapyaktv/

HIKMAH - Gus Baha Tak Pernah Berpikir Agar Dihormati Orang Lain, Ternyata Rahasia Terungkap di Sini.

KH Bahauddin Nursalim atau Gus Baha masyhur dengan ilmu keislaman dengan berbagai macam cabangnya. 

Bicara Al Qur'an, Gus Baha hafal 30 juz. Bicara tasawuf, Gus Baha hafal banyak kitab tasawuf. Bicara hadis, Gus Baha banyak hafal kitab-kitab hadis. 

Baca Juga: Tarif Mengundang Cak Nun dan Kiai Kanjeng Berapa? Cek Langsung Penjelasan Emha Ainun Najib

Karena luasnya cabang ilmu keislaman yang dikuasai Gus Baha, banyak santri dan kiai yang berduyun-duyun mengaji kepada Gus Baha. 

Pesantren Gus Baha di Narukan Rembang selalu ramai didatangi para santri dan kiai. Bukan hanya itu, banyak pejabat daerah sampai pusat yang juga sowan Gus Baha di Rembang. 

Tidak sedikit kementerian dan BUMN yang datang ke Narukan Rembang untuk mengaji kepada Gus Baha yang kemudian disiarkan secara live streaming. 

Semua atribut dan pujian yang dialamatkan kepada Gus Baha itu ternyata tak membuat Gus Baha sedikitpun ingin dan berpikir agar dihormati. 

Banyaknya pejabat dan elite politik yang mendatanginya di Rembang tak membuat Gus Baha jumawa atau sombong, bahkan sedikitpun berpikir untuk dihormati saja tidak ada. 

Semua capaian yang tak membuat Gus Baha berpikir untuk dihormati itu ternyata lahir dari kepribadian Gus Baha dalam menghayati nilai-nilai Islam.

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x