Gus Hilmy Tekankan Filosofi Manunggaling Kawulo Gusti dalam Pembangunan Panggung Krapyak

- 20 Mei 2023, 10:16 WIB
Gus Hilmy Tekankan Filosofi Manunggaling Kawulo Gusti dalam Pembangunan Panggung Krapyak
Gus Hilmy Tekankan Filosofi Manunggaling Kawulo Gusti dalam Pembangunan Panggung Krapyak /beritabantul/

YOGYAKARTA - Gus Hilmy Tekankan Filosofi Manunggaling Kawulo Gusti dalam Pembangunan Panggung Krapyak.

 

Sejak ditetapkan sebagai Desa Mandiri Budaya pada 2021, Desa Panggungharjo menyelenggarakan berbagai dialog terkait pengembangannya. 

Ada empat unsur dalam pengembangannya, yaitu sebagai Desa Wisata, Desa Prima dan Desa Preneur.

Baca Juga: Dagangan Gandeng Google dan KADIN DIY, Gelar Google Goes to Yogyakarta Dukung Pertumbuhan Ekonomi Digital

Terakhir, diadakan sarasehan budaya bertajuk Tata Kelola dan Jaringan Kebudayaan pada Rabu, 17 Mei 2023 di Balai Budaya Karang Kitri Kalurahan Panggungharjo, Sewon, Bantul.

Dalam kesempatan tersebut, Dr. KH. Hilmy Muhammad, M.A. menyatakan bahwa Panggungharjo merupakan desa yang kaya dengan potensi budaya.

Oleh sebab itu, perlu ditentukan mana kawasan inti dan mana kawasan pendukung. Lebih penting lagi, menurutnya, potensi itu harus dibangun berdasarkan filosofinya. 

“Panggung Krapyak menjadi potensi utama karena letaknya di ujung Sumbu Filosofi. Terlebih saat ini dalam proses pengajuan ke Unesco sebagai warisan budaya dunia," tegasnya.

Baca Juga: Gus Baha Beberkan Manfaat Luar Biasa dari Ngopi: Agar Tidak Diusir oleh Allah

Halaman:

Editor: Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x