Doa Naik Kendaraan Latin, Arab dan Artinya, Baik Perjalanan Darat Maupun Laut Serta Penjelasannya

- 7 Februari 2022, 18:02 WIB
Doa Naik Kendaraan
Doa Naik Kendaraan /Tangkap layar Instagram/@transports_europe/Instagram

BERITA BANTUL- Doa Naik Kendaraan Darat, Laut, Latin dan Artinya ini merupakan doa khusus yang dibaca ketika kita berkendara hendak bepergian, baik di darat, laut, maupun lainnya.

Berkendara saat bepergian, baik dekat maupun jauh tentu tidak ada jaminan untuk terbebas dari segala bentuk gangguan perjalanan atau marabahaya.

Berkendara merupakan suatu aktivitas mudah, namun berisiko, terlebih jika kita melintasi lintasan umum yang ramai dilewati, akan sangat rentan dan rawan dengan marabahaya.

Baca Juga: Ayat Seribu Dinar Latin, Arab dan Artinya Amalan Untuk Mendatangkan Rizki Dari Arah yang Tidak Disangka sangka

Disiplin atau taat rambu-rambu saat berkendara tidak menjamin keselamatan, karena itulah, Islam mengajarkan kita untuk selalu berdoa untuk memohon pertolongan kepada Allah SWT. agar terhindar dari segala hal yang dapat menggangu perjalanan.

Doa naik kendaraan, sebagaimana dikutip Beritabantul.com dari Bangkit Media adalah sebagai berikut:

Doa naik kendaraan darat Lati, Arab dan artinya:

 

سُبْحَانَ الَّذِىْ سَخَّرَلَنَا هَذَا وَمَاكُنَّالَهُ مُقْرِنِيْنَ وَاِنَّآ اِلَى رَبِّنَا لَمُنْقَلِبُوْنَ

Halaman:

Editor: Amrullah

Sumber: Bangkit Media


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah