Surah Al Mursalat Ayat 41-50 Lengkap dengan Teks Arab, Latin dan Terjemah Serta Tafsir Ringkasnya

- 22 Februari 2022, 23:04 WIB
Surah Al Mursalat Ayat 41-50
Surah Al Mursalat Ayat 41-50 /Tangkap Layar Instagram/@ quranukareem/

BERITA BANTUL- Surah Mursalat Ayat 41-50. Surah An Naba adalah surah ke 77 dalam Al Qur’an. Surah Al Mursalat terdiri dari 50 ayat. Al Mursalat diturunkan di Mekah sehingga termasuk bagian surah Makkiyah.

Sebagaimana dikutip Beritabantul.com dari quran.kemenag.go.id, isi Qur’an surah Al Mursalat ayat 41-50 adalah sebagai berikut:

  1. اِنَّ الْمُتَّقِيْنَ فِيْ ظِلٰلٍ وَّعُيُوْنٍۙ

Innal-muttaqīna fī ilāliw wa ‘uyn

Artinya: Sungguh, orang-orang yang bertakwa berada dalam naungan (pepohonan surga yang teduh) dan (di sekitar) mata air,

  1. وَّفَوَاكِهَ مِمَّا يَشْتَهُوْنَۗ

Wa fawākiha mimmā yasytahn

Artinya: dan buah-buahan yang mereka sukai.

  1. كُلُوْا وَاشْرَبُوْا هَنِيْۤـًٔا ۢبِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ

Kul wasyrab hanī`am bimā kuntum ta’maln

Artinya: (Katakan kepada mereka), “Makan dan minumlah dengan rasa nikmat sebagai balasan dari apa yang telah kamu kerjakan.”

  1. اِنَّا كَذٰلِكَ نَجْزِى الْمُحْسِنِيْنَ

Innā każālika najzil-musinīn

Halaman:

Editor: Amrullah

Sumber: quran.kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah