Kapan Perintah Shalawat Nabi Diturunkan? Simak Penjelasan Rahasia Bulan Sya'ban dalam Surat Al Ahzab Ayat 56

- 12 Maret 2022, 08:10 WIB
Rahasia Bulan Sya'ban Al Ahzab Ayat 56
Rahasia Bulan Sya'ban Al Ahzab Ayat 56 /Tim Berita Bantul/

BERITA BANTUL- Kapan perintah shalawat Nabi diturunkan? Jawabannya tentu tidak semua orang tahu, karenanya informasi ini sangat penting untuk disimak.

Bulan Sya’ban adalah bulan yang dijuluki sebagai shalawat Nabi, karena pada bulan inilah ayat yang memerintahkan shalawat turun (Qs al Ahzab ayat 56).

Salah satu ibadah yang nilai dan fadilahnya sangat luar biasa adalah sholawat, karena shalawat adalah salah satu perantara untuk mendapat syafaat Nabi di akhirat kelak.

Bulan Sya’ban adalah bulan terpilih sebagai bulan diturunkannya ayat Qur’an yang berisi tentang perintah shalawat tersebut.

Adapun Surah Al Ahzab Ayat 56, sebagaimana dikutip Beritabantul.com dari Quran.kemenag.go.id, adalah sebagai berikut:

Surah Al Ahzab surat ke 33 dalam Al Quran. Surah Al Ahzab terdiri dari 73 ayat dan termasuk juz ke 21 (ayat 1-30), juz ke 22 (ayat 31-73) serta tergolong dalam surah Madaniyah karena surah ini diturunkan di kota Madinah.

Baca Juga: Malam Nisfu Sya’ban: 6 Kejadian Luar Biasa di dalamnya, Rahasia yang Jarang Terungkap, Simak Penjelasannya

Surat Al Ahzab Ayat 56:

اِنَّ اللّٰهَ وَمَلٰۤىِٕكَتَهٗ يُصَلُّوْنَ عَلَى النَّبِيِّۗ يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا صَلُّوْا عَلَيْهِ وَسَلِّمُوْا تَسْلِيْمًا – ٥٦

Halaman:

Editor: Amrullah

Sumber: quran.kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah