Puisi Berjudul Hanya Hati Karya Buya Hamka, Mempunyai Arti yang Sangat Dalam

- 25 November 2022, 02:56 WIB
Potret Buya Hamka, simak kumpulan kata bijaknya berikut.
Potret Buya Hamka, simak kumpulan kata bijaknya berikut. /Muhammadiyah/

 

 

BERITA BANTUL- Nama Bapak Abdul Malik Karim Amrullah mungkin terdengar asing, tetapi berbeda jika memanggilnya Bapak Buya Hamka sudah sangat familiar di telinga, Beliau adalah seorang sastrawan Indonesia, budayawan, serta ulama. 

Beliau adalah sastrawan yang sangat hebat dalam menulis sajak. Kalau kata anak muda zaman sekarang in another levelatau Bapak Buya Hamka sudah di level yang berbeda dalam berkarya lewat tulisan.

salah satu karya yang membuuat nama beliau naik daun adalah puisi yang berjudul Hanya Hati, berikut isi dari puisi tersebut.

Selamat membaca.

Gajiku kecil

pencaharian lain tak ada

kicuh buku aku tak tahu

korupsi aku tak mahir

kerniaga aku tak pandai

Baca Juga: Kawanku dan Aku, Puisi Chairil Anwar tentang Persahabatan

Kau minta permadani

padaku hanya tikar pandan

tempat berbaring tidur seorang

kau minta tas atom

padaku hanya kampir matur

kau minta rumah indah perabit cukup

lihatlah! Gubukku tiris

kau minta kereta bagus

aku hanya orang kecil

apa dayaku

kekayaanku hanya satu, dik

Baca Juga: Persetujuan Dengan Bung Karno,Puisi karya Chairil Anwar Tentang Perjuangan Pahlawan Menggapai Kemerdekaan.

Hati

hati yang luas tak bertepi

cinta yang dalam tak terajuk***

Editor: Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah