Sambut Tahun Baru, Kerjakan 3 Amalan Agar Kamu Beruntung dan Berkah Kata Habib Novel Alaydrus

- 31 Desember 2022, 13:29 WIB
/Youtube/

HIKMAH - Sambut Tahun Baru, Kerjakan 3 Amalan Agar Kamu Beruntung dan Berkah Kata Habib Novel Alaydrus.

Tiap pergantian waktu dan sambut tahun baru, manusia merayakan dengan berbagai pesta dan keramaian yang penuh bahagia. 

Tapi Habib Novel Alaydrus punya amalan khusus untuk sambut kehidupan di akhir jaman agar hidup tidak celaka dan susah.

Baca Juga: Jalani Maksiat Kok Tidak Bersedih, Hatinya Harus Segera Masuk Bengkel Kata Habib Novel Alaydrus

Seringkali tahun baru hanya dimaknai pesta, tidak ada renungan dan refleksi yang membuat manusia bisa lebih baik di masa depan.

Padahal, pergantian waktu justru menjadi sarana peningkatan diri dalam kebaikan dan kemaslahatan, bukan foya-foya yang tak ada guna.

Baik kalender Qomariyah (hitungan bulan) yang disebut hijriyah atau kalender Syamsiyah (hitungan matahari) yang disebut masehi adalah sama-sama ciptaan Allah SWT.

Habib Novel Alaydrus menjelaskan 3 amalan yang sangat baik dikerjakan pada akhir zaman ini, termasuk dalam pergantian waktu.3 amalan ini harus dikerjakan agar menjadi orang yang beruntung di akhir zaman.

3 amalan ini sangatlah dahsyat dan harus segera diamalkan saat ini dalam menyambut tahun baru.

"Di akhir zaman ini, amalkan 3 hal. Kalau sholat itu sudah pasti," kata Habib Novel Alaydrus.

Halaman:

Editor: Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x