Ngaji Hikam 16: Banyaknya Dosa Bisa Menutupi Mata Hati untuk Melihat Allah

- 22 Juli 2023, 00:02 WIB
Ngaji Hikam 16: Banyaknya Dosa Bisa Menutupi Mata Hati untuk Melihat Allah
Ngaji Hikam 16: Banyaknya Dosa Bisa Menutupi Mata Hati untuk Melihat Allah /pixabay/

HIKMAH - Ngaji Hikam 16: Banyaknya Dosa Bisa Menutupi Mata Hati untuk Melihat Allah.

Mata hati manusia sebenarnya bersih dan bening, tapi dosa dan maksiat membuat jadi keruh dan seram. 

Maka, menjaga mata hati yang terang benderang harus dilakukan dengan laku ruhani.

Baca Juga: Ngaji Hikam 15: Allah Memiliki Hak Prerogatif untuk Menganugerahkan Nikmat Makrifat

Mari simak Ngaji Hikam 16: Banyaknya Dosa Bisa Menutupi Mata Hati untuk Melihat Allah. 

كيفَ يتصوَّرُ ان يحجبهُ شيىءٌ وهوالذى اظهركلَّ شيىءٍ 

Artinya: "Bagaimana dapat dibayangkan bahwa Allah dapat dihijab [dibatasi tirai] oleh sesuatu padahal Alloh yang menampakkan [mendhohirkan] segala sesuatu." 

PENJELASAN:

Allah itu Maha Kuasa, Maha Besar, Maha Hebat, tidak ada sesuatu apapun yang bisa menandinginya, dan tidak ada sesuatu apapun yang bisa menutupinya.

Lalu, mengapa hati orang-orang yang jahat, penuh dosa dan maksiat, tidak bisa melihat Allah?

Halaman:

Editor: Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x