Teks Khutbah Jumat, Tema: Dosa Lisan Bernama Ghibah Sangat Membahayakan

- 2 Januari 2023, 21:12 WIB
Teks Khutbah Jumat, Tema: Dosa Lisan Bernama Ghibah Sangat Membahayakan
Teks Khutbah Jumat, Tema: Dosa Lisan Bernama Ghibah Sangat Membahayakan /Pixabay/Glodbug/

KHUTBAH JUMAT - Teks Khutbah Jumat, Tema: Dosa Lisan Bernama Ghibah Sangat Membahayakan.

Manusia diberi anugerah bernama lisan. Tapi kalau salah mengelola lisan, maka sangat membahayakan kehidupan. 

Khutbah Jumat kali ini menjelaskan tentang dosa lisan yang biasa disebut ghibah. Bukan saja untuk diri sendiri, tapi juga untuk masyarakat dan umat secara umum. 

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Tema Malam Lailatul Qadar, Malaikat Turun ke Bumi Lebih Banyak dari Jumlah Pasir

Maka, teks Khutbah Jumat ini sangat cocok untuk disampaikan kepada jamaah agar tercipta kerukunan dan kenyamanan hidup bersama. 

Khutbah Pertama

إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِينُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوذُ بِاللهِ مِنْ شُرُورِ أَنْفُسِنَا وَ مِنْ سَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِ اللَّهُ فَلاَ مُضِلَّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِىَ لَهُ

وَأَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلَهَ إِلاَّ اللَّهُ وَحْدَهُ لاَ شَرِيْكَ لَهُ

وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّدًا عَبْدُهُ وَرَسُولُهُ

اَللَّهُمّ صَلِّ وَسَلِّمْ عَلى مُحَمّدٍ وَعَلى آلِهِ وِأَصْحَابِهِ وَمَنْ تَبِعَهُمْ بِإِحْسَانٍ إِلَى يَوْمِ الدّيْن

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x