Lirik Lagu Darah Juang, Lagu Para Mahasiwa untuk Memperjuangkan Keadilan

- 11 April 2022, 21:01 WIB
Lirik Lagu Darah Juang
Lirik Lagu Darah Juang /Tangkapan layar Instagram/ @indrafjrr/

BERITA BANTUL – Bagi para aktivis Mahasiswa di seluruh Indonesia mungkin sudah tidak nasing dengan lagu yang berjudul Darah Juang.

Lagu Darah Juang biasanya dinyanyikan satu paket dengan lagu buruh tani yang menjadi lagu pembebasan dan keadilan untuk rakyat.

Kedua lagu tersebut dinyanyikan saat penyampaian aspirasi di ruang public, lagunya sangat mengiris hati.

Baca Juga: Lirik Lagu Buruh Tani Mahasiswa Rakyat Miskin Kota, Lantunan Perjuangan untuk Kebebasan dan Keadilan

Berikut ini lirik lagu Darah Juang selengkapnya.

DARAH JUANG

Disini negeri kami
Tempat padi terhampar
Samudranya kaya raya
Tanah kami subur tuan

Di negeri permai ini
Berjuta rakyat besimbah rugah
Anak buruh tak sekolah
Pemuda desa tak kerja

Mereka dirampas haknya
Tergusur dan lapar
Bunda, relakan darah juang kami
'Tuk membebaskan rakyat

Halaman:

Editor: Ahmad Lailatus Sibyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah