Agar Dicintai Allah, Baca Surah Ini!

- 11 Mei 2022, 22:45 WIB
Al-qur'an surah Al-ikhlas lengkap arab, latin dan terjemahannya.*
Al-qur'an surah Al-ikhlas lengkap arab, latin dan terjemahannya.* /Mantra Pandeglang/ Emis Suhendi

BERITA BANTUL – Semua orang berkeinginan untuk mendapatkan kebahagiaan di dunia dan akhirat.

Sejatinya, kunci kebahagiaan di dunia dan akhirat ialah jika seseorang itu bisa meraih cinta Allah.

Cinta Allah bisa diraih oleh siapa saja asalkan mempunyai kesungguhan.

Baca Juga: Manfaat Surat Al-Ikhlas, Hidup Berkah Akan Diiringi 70 Ribu Malaikat

Tentu saja, di samping menjalankan apa yang Allah perintahkan dan menjauhi apa yang Dia larang, ada amalan tertentu untuk meraih cinta-Nya.

Di antara amalan untuk meraih cinta Allah adalah dengan membaca surah Al-Ikhlas.

Diriwayatkan oleh Al-Bukhari dan Muslim, dari Aisyah r.a. bahwa Nabi saw. pernah mengutus seseorang ke suatu peperangan (sariyah).

Ia menjadi imam para sahabat dalam shalat, hingga ia menutup bacaannya dengan surah Al-Ikhlas.

Ketika mereka kembali, mereka menceritakan hal itu kepada Nabi saw., lalu beliau bersabda, “Tanyakanlah kepadanya, untuk apa ia melakukan hal tersebut?”

Halaman:

Editor: Joko W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah