Auto Masuk Surga! Ini 6 Hal yang Dapat Dilakukan untuk Mengunci Pintu Neraka Kata Gus Baha

- 24 Desember 2022, 10:00 WIB
Auto Masuk Surga! Ini 6 Hal yang Dapat Dilakukan untuk Mengunci Pintu Neraka Kata Gus Baha
Auto Masuk Surga! Ini 6 Hal yang Dapat Dilakukan untuk Mengunci Pintu Neraka Kata Gus Baha /Instagram.com/@gusbahaonline/

"Dia kenal setan kemudian menjauhi setan," imbuh Gus Baha.

Ketiga, Mengetahui tentang rumah keabadian.

Baca Juga: Dahsyatnya Khasiat Fatihah Menurut Gus Baha, Membuat Hidupmu Selamat dari Api Neraka

Apa itu rumah keabadian? Alam akhirat merupakan rumah keabadian dan harus diketahui setiap muslim. Sehingga, ia akan mempersiapkan bekal untuk menuju akhirat.

"Dan mengetahui bahwa akhirat adalah rumah keabadian. Maka dia mempersiapkan bekal untuk menuju akhirat," sebut Gus Baha.

Keempat, Mengetahui bahwa dunia hanyalah fana.

Karena tahu dunia hanyalah hal yang fana dan pada akhirnya akan hancur, maka seseorang akan tahu bahwa dunia hanyalah tempat lewat saja untuk menuju tempat lainnya (akhirat).

Jika mengetahui dunia hanya sebagai jalan lewat, maka seorang muslim akan meninggalkannya dan mengambil bekal amal untuk menuju akhirat.

Kelima, Mengetahui yang haq.

Mengetahui tentang haq atau suatu hukum yang benar juga menjadi salah satu cara untuk menggembok neraka.

Halaman:

Editor: Ahmad Lailatus Sibyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x