Habib Novel Alaydrus Kisahkan Karomah Doa Syekh Abdul Qadir Jailani yang Diterima Munkar Nakir

- 11 Januari 2023, 19:28 WIB
Habib Novel Alaydrus Kisahkan Karomah Doa Syekh Abdul Qadir Jailani yang Diterima Munkar Nakir
Habib Novel Alaydrus Kisahkan Karomah Doa Syekh Abdul Qadir Jailani yang Diterima Munkar Nakir /youtube @habibnovelalaydrus/

HIKMAH - Habib Novel Alaydrus Kisahkan Karomah Doa Syekh Abdul Qadir Jailani yang Diterima Munkar Nakir.

Rajanya wali yang tinggal di Baghdad Irak. Ia adalah Syekh Abdul Qadir Jailani. Makamnya ramai dikunjungi jutaan umat Islam dari penjuru dunia. 

Karomah Syekh Abdul Qadir Jailani sangat masyhur, karena kedudukan kewaliannya berada di posisi sangat tinggi.

Baca Juga: Dahsyatnya Ijazah Dzikir dari Abah Guru Sekumpul, Dapat Pahala Milyaran dan Hajatnya Bakal Terkabul

Rajanya wali pada jamannya atau Sulthanul Auliya' adalah gelar Syekh Abdul Qadir Jailani. Itu gelar kedudukan tertinggi seorang wali pada satu jaman tertentu.

Syekh Abdul Qadir Jailani awalnya mengikuti Mazhab Syafi'iyyah, tapi kemudian beralih menjadi Mazhab Hanbaliyyah. 

Kealiman Syekh Abdul Qadir Jailani diakui para ulama pada jamannya, bahkan disahkan menjadi mufti pada jamannya. Walaupun demikian, ia tetap mengikuti mazhab fiqih yang sudah ada sebelumnya. 

Syekh Abdul Qadir Jailani dilahirkan pada Senin, 1 Ramadhan 470 H yang bertepatan dengan tahun 1077 M. Lahir di Desa Nif yang terletak 149 kilometer sebelah timur laut Kota Baghdad, Thabaristan.

Habib Novel Alaydrus menyebut Syekh Abdul Qadir Jailani sebagai wali yang memperoleh karomah atau anugrah yang luar biasa.

"Syekh Abdul Qodir Al Jaelani pernah diminta pertolongan mendoakan orang yang sedang disiksa di alam kubur," ujar Habib Novel Alaydrus.

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x