Pesan Mbah Liem Klaten untuk Mbah Bani Saat Wakafkan Tanah untuk Gedung NU Banguntapan

- 20 Februari 2022, 08:58 WIB
Pesan Mbah Liem Klaten untuk Mbah Bani
Pesan Mbah Liem Klaten untuk Mbah Bani /kolase facebook/

Baca Juga: Mobil Gus Dur Dikejar Polisi Orde Baru, yang Terjadi Tak Terduga, KAGET BENERAN!

Saat mereka setuju, akhirnya di lain waktu, menyempatkan diri untuk sowan kepada ulama kharismatik di Klaten, yakni KH Muslim Rifa'i Imampuro, atau akrab disapa Mbah Liem.

Mbah Liem adalah pengasuh Pesantren Al-Muttaqien Pancasila Sakti Klaten. Mbah Liem lahir di Klaten, 24 April 1924, dan wafat pada Kamis, 24 Mei 2012, dimakamkan di komplek pesantrennya. 

Saat di ndalem Mbah Liem, Mbah Bani dan dua sahabatnya mengutarakan niat untuk bangun gedung NU Banguntapan. Mohon berkah doa dan restu. 

Mbah Liem yang dikenal nyentrik ini kemudian berkata, "Baik, pokoknya bangun kantor NU-nya segera sukseskan ya. Insya Allah dimudahkan, berkah."

Bukan hanya itu, Mbah Liem juga memberi pesan yang tak dilupakan Mbah Bani.  

"Merah Putih dijaga!

NKRI utuh!

Indonesia jaya!"

Mbah Bani ingat, saat menyampaikan itu Mbah Liem bersemangat, luar biasa. Tidak kalah dengan semangat kader NU saat ini ketika menggaungkan yel-yel khas NU, seperti Siapa Kita, NKRI, Pancasila, dan lainnya.

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah