KUPAS TUNTAS Rajah Kalacaraka, Benteng Gaib Tak Tertandingi dan Weton Terpilih Mendapatkannya Menurut Primbon

- 5 Juli 2022, 15:15 WIB
rajah kalacaraka, benteng gaib terkuat tak tertandingi menurut primbon Jawa
rajah kalacaraka, benteng gaib terkuat tak tertandingi menurut primbon Jawa /tangkapan layar/radio rodja

Mantra yang terakhir adalah Yadayuda Dayudaya artinya Siapa yang memerangi akan berbalik memberi kedamaian.

Kemudian, dihubungkan dengan kitab primbon Jawa, nenek moyang mempercayai bahwa ada kelahiran weton tertentu yang memiliki pagar gaib alami atau bawaan lahir.

Bagi weton Jawa yang mempunyai pagar gaib alami ini tidak disarankan untuk dengan sengaja mengetesnya.

Karena pagar gaib mereka hanya akan bekerja melalui alam bawah sadar dan ketika keadaan sang pemilik weton benar-benar sedang terancam bahaya.

Baca Juga: 4 Weton Perempuan yang Disukai Genderuwo, Hati-hati Jika Teman Wanita Suka Menyendiri

Pertama, ciri weton yang mempunyai pagar gaib alamiah utamanya adalah memiliki kemampuan menolak serangan gaib atau ilmu hitam yang ditunjukkan kepada dirinya meskipun hal ini tidak disadarinya.

Jika anda pernah mendengar suara letusan di atap rumah pada tengah malam kemudian terdengar seperti pasir yang jatuh di atas genting itu adalah teluh atau santet.

Teluh atau santet tersebut dikelompokkan yang gagal karena pagar gaib anda.

Kedua, ciri-ciri weton pagar gaib berikutnya adalah orang tersebut bisa merasakan energi yang ada disekitarnya terutama energi negatif.

Baca Juga: Inilah 3 Weton Wanita yang Paling Dicari Genderuwo untuk Dikawininya, Hati-hati Jika Mimpi Bercinta!

Halaman:

Editor: Ahmad Syaefudin

Sumber: Nasib dan Hoki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah