Doa Ketika Hujan Lebat yang Menghawatirkan Lengkap Dengan Tulisan Arab, Latin dan Terjemahannya

- 6 Februari 2022, 15:16 WIB
Doa Ketika Hujan Mengkhawatirkan
Doa Ketika Hujan Mengkhawatirkan /Tangkapan Layar YouTube/Istirook/

BERITA BANTUL - Beraktivitas di bulan Februari tentu itu waktunya musim hujan, sehingga kita sering mengkhawatirkan kalau ditengah perjalanan terjadi hujan lebat.

Maka dari itu sebelum melakukan segala aktivitas sebaiknya didahului dengan membaca doa, agar urusan bisa berjalan lancar.

Sebagaiman dikutip BeritaBantul.com dari kanal YouTube Isytirook, menjelaskan doa ketika hujan yang sangat menghawatirkan.

Baca Juga: Amalkan Doa Ini Agar Bisnis Lancar, Ijazah dari Habib Umar Bin Hafidz Yaman

Baca Juga: Hukum Berwudhu di Toilet, Ustadz Adi Hidayat: Baiknya Dikerjakan di Tempat Terpisah, Tapi

Ilustarasi prediksi hujan di kawasan Jabodetabek.
Ilustarasi prediksi hujan di kawasan Jabodetabek. Pixabay/diego_torres

Berikut doa ketika hujan, supaya saat hujan bisa membaca doa ini agar datangnya hujan bisa membawa manfaat dan terhindar dari musibah. 



اللَّهُمَّ صَيِّبًا نَافِعًا 

“Allahumma shayyiban nafi’an." 

Artinya: 
"Ya Allah, curahkanlah air hujan yang bermanfaat" 

Halaman:

Editor: Ahmad Amnan

Sumber: You Tube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x