Jangan Memaki Tuhan Orang Lain, Kata Gus Baha Nanti Allah Dimaki

- 22 Juni 2022, 21:30 WIB
Jangan Memaki Tuhan Orang Lain, Kata Gus Baha Nanti Allah Dimaki
Jangan Memaki Tuhan Orang Lain, Kata Gus Baha Nanti Allah Dimaki /Tangkapan layar YouTube/Rachart Channel/

BERITA BANTUL – Nasehat Gus Baha tentang larangan memaki Tuhan atau sesembahan orang lain yang jika itu dilakukan maka Allah pun akan dimaki.

Gus Baha menyampaikan nasehat tersebut karena asababul nuzul Quran firman Allah surah al an’am atay 108 tentang larangan memaki Tuhan atau sesembahan orang lain.

Gus Baha menegaskan bahwa kebenaran Quran itu pasti terjadi, maka jika ada orang muslim yang memaki Tuhan orang lain maka secara tidak langsung nanti Allah juga akan dimaki.

Baca Juga: Menghilangkan Sikap dan Sifat Ujub Manusia, Kata Gus Baha Gampang

Quran surah al an’an ayat 108 berbunyi sebagai berikut:

وَلَا تَسُبُّوا۟ ٱلَّذِينَ يَدْعُونَ مِن دُونِ ٱللَّهِ فَيَسُبُّوا۟ ٱللَّهَ عَدْوًۢا بِغَيْرِ عِلْمٍ ۗ كَذَٰلِكَ زَيَّنَّا لِكُلِّ أُمَّةٍ عَمَلَهُمْ ثُمَّ إِلَىٰ رَبِّهِم مَّرْجِعُهُمْ فَيُنَبِّئُهُم بِمَا كَانُوا۟ يَعْمَلُونَ

Wa lā tasubbullażīna yad'ụna min dụnillāhi fa yasubbullāha 'adwam bigairi 'ilm, każālika zayyannā likulli ummatin 'amalahum ṡumma ilā rabbihim marji'uhum fa yunabbi`uhum bimā kānụ ya'malụn

Artinya: “Dan janganlah kamu memaki sembahan-sembahan yang mereka sembah selain Allah, karena mereka nanti akan memaki Allah dengan melampaui batas tanpa pengetahuan.

Baca Juga: Tidak Mampu Berkurban dengan Persyaratan, Rukun dan Ketentuannya, Kata Gus Baha Ya Sudah Mayoran Saja

Halaman:

Editor: Ahmad Syaefudin

Sumber: Bangkit TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x