Habib Syech Ungkap Pentignya Istiqomah Ibadah di Masa Muda Untuk Persiapan Ketika Tua Tidak Bisa Apa-Apa

- 19 Juli 2022, 23:00 WIB
Habib Syech menjelaskan Pentingnya Ibadah di masa muda
Habib Syech menjelaskan Pentingnya Ibadah di masa muda /Tangkapan layar youtube.com/ Habib Syech Bin Abdul Qadir Assegaf

Misal saat anda masih muda Sholat Tahajud full dan  ditamabahi dengan sholat witir sebelas rokaat dan misal anda ketika sudah tua hanya bisa melakukan sholat tahajud saja.

Gara-gara semua badan kecapean akhirnya tidak bisa sholat tahajud dengan sempurna.

Karena memang tidak bisa Sholat Tahajud dengan sempurna dikarenak sakit, pahala anda sama seperti sholat tahajud yang sempurna.

Baca Juga: Hidupmu Penuh Dengan Masalah Biarpun Rajin Ibadah, Ada yang Keliru Pada Dirimu Kata Ustadz Adi Hidayat

Itulah hebatnya Allah itu, islam itu agama yang sempurna kata Habib Syech.

Maka jangn pernah menyia-nyiakan masa mudamu dan penuhilah dengan selalu beribadah untuk masa tua nanti.***

Halaman:

Editor: Ahmad Amnan

Sumber: Tik Tok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah