6 Ciri-ciri Pria yang Berkualitas dan Para Laki-laki Harus Mengetahui Hal Ini

- 12 Desember 2022, 08:25 WIB
Gus Mus: Hal yang Paling Berbahaya Bagi Laki-laki
Gus Mus: Hal yang Paling Berbahaya Bagi Laki-laki /Tangkapan layar facebook/ PP Miftahul Huda/

Perempuan- Dalam memilih pasangan memang tidak boleh sembarangan.

Apalagi ini soal perasaan kamu perlu sangat memperhatikan kualitas kepribadiannya.

Sejati dan berkualitas menjadi dambaan setiap wanita yang ingin dimilikinya dengan pria yang punya jiwa kesatria.

Wanita adalah makhluk yang cenderung berpikir menggunakan perasaan daripada logika.

Baca Juga: 5 Tanda Menjadi Wanita yang Berkelas dan Perempuan Harus Memperhatikan Ini

Tidak heran jika mereka selalu salah dalam memilih.

Sering sekali seorang wanita membeli pria yang berkualitas.

Padahal belum tentu tipe tersebut menjadi orang yang cocok untuk dirinya.

Baca Juga: 5 Kebiasaan Kecil yang Akan Mengubah Hidupmu

Maka tidak heran jika wanita lebih memilih lelaki yang mencintainya.

Daripada laki-laki kaya yang mencintainya.

Berikut ini simak lebih lanjut ciri-ciri laki-laki yang berkualitas yang sangat sayang untuk dilepaskan.

Baca Juga: Keistimewaan dan Keulamaan KH Muhammadun Kajen di Mata Para Kiai

1. Punya wawasan luas dan pola pikir yang baik selalu berpikir tentang masa depan dan sudah mempunyai rencana untuk kedepannya dengan jangka panjang.

2. Bisa menempatkan diri dalam berbagai situasi dan tidak membiarkan gaya hidup menguasai diri mereka dan melakukan hal-hal bermanfaat.

3. Tahu bagaimana cara menghargai orang lain tidak semena-mena walau ada perbedaan satu sama lain.

Baca Juga: Kamu Nanya Kenapa Iblis Tidak Bisa Mati? Gus Baha Berikan Jawabannya, Ternyata Ini Alasannya!

4. Bertanggung jawab dan komitmen akan keputusannya selalu bisa menjaga mulut dan komitmen yang dibuatnya.

5. Selalu belajar dan mengasah skill mereka dan tahu akan nilai diri sehingga selalu memperbaiki kekurangannya

6. Tidak bergantung pada orang lain dan percaya pada diri sendiri dan akan kemampuannya. ***

 

Penulis : Saripa Mahasiswi Program Studi Komunikasi Penyiaran Islam KPI STAI Sunan Pandanaran Yogyakarta 













Editor: Ahmad Amnan

Sumber: Instagram @lentera.umat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x