Biografi KH Dimyati Rois Kaliwungu Kendal, Sang Ulama Kharismatik

- 10 Juni 2022, 03:09 WIB
Biografi KH Dimyati Rois Kaliwungu Kendal, Sang Ulama Kharismatik
Biografi KH Dimyati Rois Kaliwungu Kendal, Sang Ulama Kharismatik /Facebook/ Kang Poernomo

BERITA BANTUL - Kabar duka kembali menyelimuti Indonesia, salah satu ulama terbaiknya KH Dimyati Rois Meninggal Dunia.

KH Dimyati Rois meninggal dunia pada Jum'at 10 Juni 2022 pada pukul 01.13 WIB dini hari di RS Tlogorejo.

Dikutip dari Bangkit Media, Berikut ini adalah Biografi KH Dimyati Rois Kaliwungu kendal, seorang ulama yang sangat kharismatik.

Baca Juga: KH Dimyati Rois Kaliwungu Kendal Wafat, Indonesia Kehilangan Ulama Terbaiknya

KH. Dimyati Rois atau yang lebih dikenal dengan panggilan Abah Dim lahir pada 5 juni 1945 di Tegal Glagah Bulakamba, Brebes, Jawa Tengah.

Beliau merupakan putra kelima dari sepuluh bersaudara yaitu dari pasangan KH. Rois dan Nyai Djusminah.

Saudara-saudara beliau diantaranya Ny. Khanifah, KH.Tohari Rois, KH. Masduki Rois, H. Murai Rois, KH. Saidi Rois, Ny. Khotijah, KH. Syatori Rois, Ny. Mukoyah dan Ny. Daroroh. KH. Dimyati Rois.

Baca Juga: KH Dimyati Rois Meninggal Dunia, Langit Indonesia Menangis

Latar belakang KH. Dimyati Rois adalah asli turunan petani dan santri baik dari pihak ayah maupun dari pihak ibu.

Selain itu, kedua orang tuanya selalu mengajarkan dan melatih kepada putra-putrinya untuk senantiasa taat dalam beribadah.

Pada 1 Januari 1978, KH. Dimyati Rois melepas masa lajangnya dengan menikahi Hj. To’ah, putri tunggal dari pasangan KH. Ibadullah dan Hj. Fatimah.

Halaman:

Editor: Ahmad Lailatus Sibyan

Sumber: Bangkit Media


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah