4 Hal yang Sering Membuat Istri Galau, Suami Harus Tahu, Nomor 4 Bahaya

- 6 Maret 2022, 00:12 WIB
Ilustrasi mertua memarahi menantu
Ilustrasi mertua memarahi menantu /Pixels/Liza Summer/

BERITA BANTUL – Salah satu tujuan berumah tangga bagi pasangan suami istri adalah mendapatkan kehidupan yang bahagia.

Kehidupan bahagia tidak bisa datang secara tiba-tiba. Butuh diupayakan bersama pasangan suami dan istri. Setiap upaya yang dilakukan memerlukan proses yang panjang.

Dalam proses mengupayakan kebahagiaan itu, banyak hambatan dan rintangan yang bisa datang dari lingkungan terdekat, yaitu orang tua atau mertua.

Baca Juga: Manfaat Pijatan untuk Ibu Hamil, Enak Pastinya! Adakah Manfaat Lain yang Tidak Diketahui? Ini Jawaban Dokter

Dalam persoalan ini, perempuan sebagai istri biasanya memiliki pekerjaan paling berat. Apalagi ketika berhadapan dengan orang tua atau mertua.

Dikutip beritabantul.com dari Antara, Sabtu, 5 Maret 2022, seorang psikolog, Saskhya Aulia Prima menyebut, para istri kadang dilanda kegalauan yang bisa memicu stres.

Menurutnya, ada empat pemicu kegalauan yang kerap dihadapi oleh para istri ketika bersinggungan dengan orang tua atau mertua.

1. Pengasuhan anak

Ini biasa dialami oleh pasangan yang tinggal bersama orang tua atau mertua. Generasi berbeda pasti memiliki cara berpikir berbeda pula, termasuk urusan mendidik atau mengasuh anak.

Halaman:

Editor: Ahmad Syaefudin

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah