Keindahan Surah Al-Ghasyiyah Ayat 12, Begini Penafsiran Al-Hallaj

- 19 Mei 2022, 22:07 WIB
Al-Qur'an yang mulia
Al-Qur'an yang mulia /pixabay/mataqdarululum

BERITA BANTUL – Surah Al-Ghasyiyah termaktub dalam juz 30 Al-Qur’an. Arti dari kata Al-Ghasyiyah adalah pembalasan.

Surah yang terdiri atas 26 ayat ini terkategorikan dalam surah-surah makkiyah.

Ayah ini memang cukup pendek meski tidak sependek surah-surah terakhir dalam juz 30.

Baca Juga: Keindahan Surah Al-Ghasyiyah Ayat 8, Begini Penafsiran Al-Hallaj

Salah satu yang menjadi sorotan dari surah ini adalah ayat ke-12. Hal ini mengundang Al-Hallaj untuk menafsirinya dengan perspektifnya.

Lafal dari ayat 12 surah Al-Ghasyiyah ialah sebagai berikut:

فِيْهَا عَيْنٌ جَارِيَةٌ ۘ

Di sana ada mata air yang mengalir.

Baca Juga: Amalan Ijazah dari Habib Umar bin Hafidz agar Anak Semangat Belajar, Ini Tata Caranya 

Halaman:

Editor: Joko W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x