Bait-Bait Syair Imam Al-Syafi’i Pilihan tentang Kehidupan, Indah dan Memesona, Bikin Tersentuh

- 3 Juni 2022, 10:17 WIB
Tampak potret makam Imam Al-Syafi'i di Kairo
Tampak potret makam Imam Al-Syafi'i di Kairo /wikimedia/PafRa/

BERITA BANTUL – Selain sebagai ahli fikih dan disiplin-disiplin keilmuan lainnya, Imam Al-Syafi’i ternyata juga ahli dalam menggubah lirik-lirik syair yang indah. Bait-bait yang digubahnya begitu memesona untuk menyikapi kehidupan di dunia ini.

Menurut Sang Imam, bersyair itu bukanlah hal yang tercela. Syair bisa dijadikan sebagai motivasi untuk kebajikan dan ekspresi diri.

Dikutip dari buku berjudul Untaian Syair Imam Syafi’i (Hikmah Semesta, 2017) yang disusun oleh As’ad Syamsul Arifin, disajikan gubahan-gubahan Imam Al-Syafi’i yang terekam dalam salah satu karyanya, Diwan.

Baca Juga: Harapan di Dunia Ini Tidak akan Sempurna Kecuali dengan 4 Hal, Inilah Nasihat Imam Al-Syafi’i

Berikut ini bait-bait syair pilihan yang berisi tengan nasihat kehidupan.

الْهَمُّ فَضْلٌ وَالْقَضَا غَالِبٌ * وَكَائِنٌ مَا خُطَّ فِي اللَّوْحِ

انْتَظِر الرَّوْحَ وَأَسْبَابَهُ * أَيَسَ مَا كُنْتَ مِنَ الرَّوْحِ

Qadla’ yang akan menang, susah terabaikan

Di lauh mahfuzh nasib telah ditentukan

Halaman:

Editor: Joko W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x