Nabi Menggendong Hasan dan Husein saat Shalat, Gus Baha: Shalat Itu Ibadah, Menyayangi Anak Kecil juga Ibadah

- 25 Agustus 2022, 22:33 WIB
Gus Baha menjelaskan perilaku Nabi saw. yang menggendong cucu ketika shalat.
Gus Baha menjelaskan perilaku Nabi saw. yang menggendong cucu ketika shalat. /

“Ibadah kok jadi urusan profesional itu bagaimana?” tutur Gus Baha.

Demikian inilah penjelasan Gus Baha mengenai perilaku Nabi Muhammad saw. yang menggendong Hasan dan Husein saat shalat.

Hal ini merupakan keteladanan yang luar biasa bahwa hendaklah umat Islam itu mencintai anak kecil, terutama darah dagingnya sendiri; anak dan cucu.

Lantas, Gus Baha menegaskan, “Shalat itu ibadah. Menyayangi anak kecil juga ibadah.”

Baca Juga: Imam Malik bin Anas dan Pemikirannya tentang Tradisi Lokal yang Menjadi Dasar Pijakan Mazhab Fikihnya

Penjelasan Gus Baha tersebut disarikan dari ceramahnya yang dilansir dari kanal YouTube Santri Gayeng.***

Halaman:

Editor: Joko W

Sumber: YouTube Santri Gayeng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah