Gus Baha Ceritakan Kisah Menarik di Balik Qulhu, Keutamaan Surah Al Ikhlas

- 18 November 2022, 19:54 WIB
Gus Baha ceritakan kisah di balik surah Qulhu atau Al Ikhlas
Gus Baha ceritakan kisah di balik surah Qulhu atau Al Ikhlas /Tangkap Layar YouTube Almunawwir TV/

Baca Juga: Orang Bilang Poligami Itu Meniru Nabi, Gus Baha: Tidak Usah Bawa-Bawa Sunnah Rasul

“Kalau surah lainnya itu kan surah proposal,” lanjut Gus Baha.

“Banyak sifat Allah itu yang terkait dengan kita. Kalau surah Qulhu ini tidak ada yang terkait dengan kita. Itu murni terkait dengan Allah. Makanya ini disebut surah Al Ikhlas,” tutur Gus Baha.

“Kalau baca Al Rahman, maka terusannya adalah irhamna (kasihilah kami). Kalau baca Ghafur, terusannya adalah ighfir lana (ampunilah kami),” lanjut Gus Baha.

Jadi, menurut Gus Baha, kepentingan kita langsung diungkapkan.

Baca Juga: Kalau Ada Preman Hampir Mati, Apakah Harus Ditolong atau Tidak? Begini Penjelasan Gus Baha

“Apalagi yang Al Mujib, terus hajatnya disampaikan semua. Kita yang punya utang, Allah yang kita libatkan. Iya, kan?” kata Gus Baha seraya berkelakar.

Gus Baha melanjutkan, “Kalau surah Al Ikhlas tidak ada itu semua. Pokoknya tentang Allah saja.”

“Surah ini disebut Al Ikhlas karena orang membaca surah Al Ikhlas pasti ikhlas lantaran tidak ada terkait tentang kita,” ungkap Gus Baha.

“Nabi pun berkata bahwa baru saja Jibril datang dan mengabarkan bahwa Allah menyukai imam tersebut. Imam tadi pun senangnya bukan main,” lanjut Gus Baha.

Halaman:

Editor: Joko W

Sumber: YouTube Almunawwir TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah