Habib Muhammad Luthfi bin Yahya Dukung Usulan Gelar Pahlawan Nasional Bagi Ratu Kalinyamat

- 6 Februari 2022, 21:49 WIB
Habib Luthfi Bin Yahya
Habib Luthfi Bin Yahya /Tangkap Layar /jatengprov/

“Ini adalah sebuah pemikiran dan lompatan yang melewati zamannya,” ungkapnya.

Senada, Bupati Jepara Dian Kristiandi menyampaikan, Ratu Kalinyamat bukan sekadar sosok pemimpin perempuan yang memiliki peran besar dalam sejarah peradaban berdirinya Kabupaten Jepara, tapi juga bagi Bangsa Indonesia.

Harapannya, dengan adanya sumber primer tak hanya semakin memperkuat bukti sejarah perjuangan Ratu Kalinyamat, namun juga lebih membawa wawasan jelas akan sepak terjangnya.

“Dengan tergalinya sumber sejarah ini, tentu akan menjadi jalan terang bagi bangsa Indonesia untuk mengetahui jati diri yang sebenarnya,” ujar bupati yang akrab disapa Andi.

Pada kesempatan itu, juga dilakukan orasi lintas agama. Melengkapi ikhtiar pengusulan Ratu Kalinyamat sebagai pahlawan nasional, dilakukan ziarah ke makam Ratu Kalinyamat, di Desa Mantingan, Kecamatan Tahunan, Jepara.

Demikian informasi terkait Habib Muhammad Luthfi bin Yahya dukung usulan gelar pahlawan nasional bagi Ratu Kalinyamat. Semoga bermanfaat.***

 

 

Halaman:

Editor: Amrullah

Sumber: Jatengprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah