4 Rahasia Masjid Suciati Saliman Sleman, Berawal dari Mimpi Pendiri di Masjid Nabawi

- 15 Maret 2022, 10:26 WIB
4 Rahasia Masjid Suciati Saliman, Berawal dari Mimpi Pendiri di Masjid Nabawi
4 Rahasia Masjid Suciati Saliman, Berawal dari Mimpi Pendiri di Masjid Nabawi /kolase facebook/masjidsuciatisaliman/

Ibu Hj. Suciati dulunya hanya menjadi pedagam ayam kecil di Pasar Terban Yogyakarta. Akan tetapi, berkat ketekunan dan kegigihannya ia bisa mewujudkan berdirinya masjid megah 3 lantai tersebut.

Masjid Suciati Saliman dibangun dalam waktu kurang lebih 3 tahun. Peletakan batu pertama di mulai pada tanggal 2 Agustus 2015 dan diresmikan pada tanggal 13 Mei 2018.

Baca Juga: Doa Lancar Bangun Rumah, Masjid, dan Lainnya, Amalkan 2 Ayat Terakhir Surat Yasin, Khasiatnya Dahsyat

2. Falsafah hidup urip iku urup.

Sejak kecil Ibu Hj. Suciati memiliki falsafah hidup, urip iku urup. Artinya hidup itu sebisa mungkin memberi manfaat sebanyak-banyaknya kepada orang lain.

“Ibu Suciati memiliki falsfah atau semboyan hidup, urip iku urup. Artinya, hidup harus memberi manfaat kepada orang lain,” ujarnya dalam video.

Dengan falsafah hidup itulah, Ibu Hj. Suciati membangun masjid agar bisa memberikan banyak manfaat kepada masyarakat muslim.

Baca Juga: Anak Cerdas Sukses dan Patuh Orang Tua, Amalkan Doa Kyai Abdul Ghofur Sunan Drajat

3. Menampung 1.000 jamaah dan ada ruang bawah tanah.

Merujuk jurnal yang ditulis Alfi Wahyu Zahara, dkk, Filantropi Islam dan Pengelolaan di Masjid Suciati Saliman Sleman Yogyakarta di tahun 2021, masjid dibangun di lahan seluas 1.716 m2.

Halaman:

Editor: Ahmad Amnan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah