Kesederhanaan KH As'ad Syamsul Arifin Situbondo, Pembawa Tongkat dan Tasbih Syaikhona Kholil ke Tebuireng

- 22 Agustus 2023, 07:46 WIB
Kesederhanaan KH As'ad Syamsul Arifin Situbondo, Pembawa Tongkat dan Tasbih Syaikhona Kholil ke Tebuireng
Kesederhanaan KH As'ad Syamsul Arifin Situbondo, Pembawa Tongkat dan Tasbih Syaikhona Kholil ke Tebuireng /facebook/amnan/

TOKOH - Kesederhanaan KH As'ad Syamsul Arifin Situbondo, Pembawa Tongkat dan Tasbih Syaikhona Kholil ke Tebuireng.

Menjelang Nahdlatul Ulama (NU) berdiri, saksi sejarah yang membawa misi rahasia itu bernama KH As'ad Syamsul Arifin Situbondo. 

Tongkat, tasbih, dan ayat Al Qur'an disampaikan KH As'ad Syamsul Arifin menuju Tebuireng Jombang.

Baca Juga: Mimpi Bertemu Habib Umar bin Hafidz, Seminggu Kemudian Meninggal Dunia, Ternyata Ini yang Terjadi

Itulah misi rahasia yang dilakukan KH As'ad Syamsul Arifin yang diterima dari gurunya, Syaikhona Kholil Bangkalan. 

Tujuan utamanya adalah KH Hasyim Asy'ari yang mendapatkan amanah menerima tongkat, tasbih, dan ayat Al Qur'an. 

KH As'ad Syamsul Arifin adalah pembawa misi sangat penting menjelang NU berdiri dari Bangkalan menuju Tebuireng Jombang. 

Sosok pengasuh Pesantren Sukorejo Situbondo yang menjadi saksi sejarah penting itu ternyata ulama yang sangat sederhana.

Baca Juga: Ummu Salim Istri Habib Umar bin Hafidz Tiap Detiknya Dilalui dengan Dzikir dan Dakwah

Dikisahkan, rumah KH As'ad Syamsul Arifin sangatlah sederhana, jauh dari mewah.

Halaman:

Editor: Amrullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x