Dilanda Rindu Dan Cemburu Membuat Sedih, Ini Solusinya, Percaya Dan Taat

- 21 November 2022, 12:40 WIB
Agar Hidup Tidak Menyesal Bersama Pasanganmu
Agar Hidup Tidak Menyesal Bersama Pasanganmu /Pixels/Juan Mendez/

GAYA HIDUP-Saya yakin setiap orang pernah bahkan sering merasakan rindu dan cemburu. Jangan salah, memang hal itu wajar sering di alami setiap orang.

Namun, jangan sampai rindu dan cemburu itu mengganggu aktivitas kamu, ya! Sebab suatu perasaan bisa membutakan segalanya yang tidak baik bagi tubuh sendiri.

Lalu, bagaimana solusinya untuk meminimalisir? Berikut cara Islam menjawab, simak selengkapnya di bawah ini.

Baca Juga: Dibalik Rahasia Pacaran, Pacaran Tak Selamanya Baik Bagi Kita

Ada banyak pasangan di dunia ini yang menjalani hubungannya secara LDR (long distance relationship) atau saling berjauhan karena perbedaan tempat suatu pekerjaan, belajar, dan lain-lain.

Inilah salah satu penyebab munculnya perasaan rindu dan cemburu. Sebagian orang mengira mampu mengontrol dirinya sendiri untuk melalui waktu ini dengan lebih tenang.

Adakalanya pihak laki-laki mampu mengendalikan diri, tetapi tidak demikian dengan pihak wanita. Wanita cenderung rentan dalam mempermainkan perasaannya, karena lebih peka.

Ketika rasa rindunya berlipat-lipat ingin segera bertemu, ingin melihat, dan ingin mendengar suaranya. Tentu hal ini akan menjadi masalah besar. Karena akan terjerumus dalam pikiran dan bayangan itu saja yang dapat menghabiskan waktu banyak.

Baca Juga: Memahami Apa Itu Kesehatan Mental, Gejalah, Serta Penyebab Terjadinya kesehatan Mental?

Halaman:

Editor: Ahmad Syaefudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x