Pidato Sambut Ramadhan yang Paling Fenomenal Sepanjang Sejarah Islam

- 1 April 2022, 20:19 WIB
Pidato Sambut Ramadhan yang Paling Fenomenal Sepanjang Sejarah Islam
Pidato Sambut Ramadhan yang Paling Fenomenal Sepanjang Sejarah Islam /facebook/udin/

BERITA BANTUL - Setiap datangnya bulan suci Ramadhan, umat Islam diingatkan dengan pidato paling bersejarah. 

Pidato itu dikenang sepanjang masa, ditulis dalam berbagai jutaan lembaran buku.

Pidato itu disampaikan di Madinah, kotanya Rasulullah SAW.

Baca Juga: Contoh Kesaktian Puasa Syaikhona Kholil Bangkalan, Nasehatnya Luluhkan Hati yang Keras

Pidato itu adalah pidato Nabi Muhammad SAW yang disampaikan saat menyambut datangnya bulan suci Ramadhan. 

Berikut ini isi lengkap pidato Rasulullah saat menyambut Ramadhan yang penuh keberkahan.

“Wahai manusia, sungguh bulan agung dan penuh berkah telah menaungi kalian. Bulan yang di dalamnya terdapat suatu malam yang nilainya lebih baik dari seribu bulan.

Pada bulan itu, Allah menjadikan puasanya sebagai suatu kewajiban dan qiyam atau shalat di malam harinya sebagai ibadah sunnah.

Siapa yang mendekatkan diri kepada Allah dengan suatu kebajikan, maka nilainya sama dengan mengerjakan kewajiban di bulan lain.

Baca Juga: Contoh Berkah Puasa Waliyullah Kiai Hasan Genggong, Semut Takjub Menjadi Saksinya

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah