Agar Hati senantiasa Saleh, Ini 4 Resep ala Syekh Abdul Qadir Al-Jailani

- 30 Mei 2022, 10:24 WIB
/pixabay/PhotoMIX-Company

BERITA BANTUL - Menjaga hati bisa jadi sesuatu yang sangat sulit. Hati itu hanya kita sendiri yang tahu, orang lain tak mengetahuinya.

Apa yang ada dalam hati ini tersembunyi, hanya diri sendiri yang bisa mengontrol. Hanya saja, hati ini jugalah yang menjadi pangkal dari segala perilaku kita.

Untuk itu, perlu kita menjaga hati agar hati senantiasa memuat kebajikan yang bisa diamalkan melalui perbuatan-perbuatan yang saleh pula.

Baca Juga: Di Balik Sulitnya Hidup, Tersimpan Rahasia Besar Kata Syekh Abdul Qadir Al-Jailani

Syekh Abdul Qadir Al-Jailani mempunyai resep jitu untuk menjaga hati senantiasa saleh.

Dikutip dari kitab berjudul Al-Fath Al-Rabbani, Syekh Abdul Qadir Al-Jailani memaparkan empat resep yang ampuh tersebut.

Keempatnya adalah sebagai berikut: memperhatikan makanan, berkonsentrasi pada ketaatan, memelihara kehormatan, dan meninggalkan hal-hal yang menyibukkan selain mengingat Allah.

Lantas, bagaimana pengamalannya?

Baca Juga: Kisah Sufyan Al-Tsauri dan Seekor Burung yang Diselamatkannya, Kasih Sayang sesama Makhluk Allah

Halaman:

Editor: Joko W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x