Besok! Dinas Kesehatan DIY, Gelar Layanan Vaksinasi Bosster untuk Umum, Berikut Tempat dan Syarat Ketentuannya

- 12 Maret 2022, 14:30 WIB
Lokasi dan jadwal vaksin booster, dosis 1 dan 2 di Kota yogyakarta
Lokasi dan jadwal vaksin booster, dosis 1 dan 2 di Kota yogyakarta /freepik.com

BERITA BANTUL – Dinas Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta, akan menyelenggarakan layanan vaksinasi untuk masyrakat umum.

Vaksinansi tersebut akan dilaksanakan pada hari Senin, 14 Maret 2022, pada pukul 08.00 – 11.00 WIB.

Dilansir BeritaBantul.com dari postingan Instagram dinas_kesehatan diy, yang diunggah pada tanggal 11 Maret 2022, berikut keterangannya.

 Baca Juga: Rayakan Harlah Ke-5, UNU Yogyakarta Tegaskan Komitmen Setia pada Visi untuk Jawab Masa Depan

Vaksinasi yang akan dilaksanakan di Sentra Vaksinasi Dinas Kesehatan DIY, jalan Gondosuli no 6 Yogyakarta ini terdiri dari beberapa jenis vaksin.

Pertama, Sinovac dosis ke-1 dan ke-2 untuk anak.

Berusia minimal 6 – 11 tahun, dengan kuota 50 orang.

Kedua, Sinovac dosis ke-2.

Berusia minimal 18 tahun, dengan kuota 100 orang.

Halaman:

Editor: Ahmad Syaefudin

Sumber: Dinkes DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah