Kisah Perjalanan Dakwah Buya Yahya, Hingga Mendirikan Pondok Pesantren Al Bahjah

- 2 Agustus 2022, 14:30 WIB
Kisah Perjalanan Dakwah Buya Yahya, Hingga Mendirikan Pondok Pesantren Al Bahjah
Kisah Perjalanan Dakwah Buya Yahya, Hingga Mendirikan Pondok Pesantren Al Bahjah /Tangkapan Layar Instagram/ @pecinta.buyayahya/

Berbagai unit usaha tersebut rata-rata digerakkan para santri, yang disebut Santri Khos, atau santri khusus. Santri Khos tak cuma bergerak dalam bidang dakwah maupun sosial, ada juga yang bertugas di dapur umum.

Pesantren ini kental dengan nuansa Nahdliyin. Meskipun begitu, pesantren ini bukan milik ormas Nahdlatul Ulama (NU).

Baca Juga: Sayyidina Husein dan Keluarga Nabi Wafat di Karbala Saat Kehausan dan Leher yang Terpenggal

Salah satu peraturan di Al-Bahjah, para santri diharuskan berbahasa Arab dalam keseharian. Bagi santri baru, diberi waktu tiga bulan untuk beradaptasi. ***

Halaman:

Editor: Ahmad Lailatus Sibyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah