Resep Masakan Lodeh Terong, Nostalgia Makanan Cita Rasa Kampung Halaman

- 10 Februari 2022, 14:25 WIB
Resep Masakan Lodeh Terong
Resep Masakan Lodeh Terong /Tangkapan layar facebook/ @Apel Straubery/

BERITA BANTUL – Indonesia memang terkenal dengan gudangnya rempah-rempah, suburnya rempah-rempah di Indonesia tidak terlepas dari tanah Indonesia yang sangat subur, sehingga banyak rempah-rempah yang tumbuh.

Dengan banyaknya rempah akhirnya banyak tercipta resep-resep rahasia yang menjadikan makanan Indonesia memiliki khas tersendiri. Hampir diberbagai daerah memiliki makanan-makanan khas yang unik dan hanya ada disatu daerah.

Namun ada juga resep masakan yang mudah dijangkau dan dipraktekkan di rumah kita masing-masing. Seperti yang dikutip BeritaBantul.com dari akun facebook Apel Straubery. Di dalam postingannya ia membagikan resep lodeh terong khas kampung halaman.

Baca Juga: Resep Rahasia Masakan Opor Ayam, Sajian Khas Saat Lebaran

Berikut ini resep dan cara mengolahnya:

lodeh terong, nostalgia makanan khas kampung halaman

Bahan-bahan lodeh terong:

  • 6 buah terong
  • Minyak goreng untuk menumis
  • Bumbu yang di haluskan:
  • 1 buah bawang bombay merah
  • 5 buah bawang putih
  • 1 ruas lengkuas
  • 1 ruas jari jahe
  • 2 buah cabe merah besar

Baca Juga: Resep Martabak Manis Sultan Sederhana, Bisa Buat Sendiri di Rumah

  • 4 buah kemiri
  • 1 sdt ketumbar bubuk
  • 1 sdt lada bubuk
  • 1 sdt garam
  • 1 sdt penyedap rasa ayam
  • 1/2 sdt gula pasir
  • 3 lembar daun Salam
  • 1 buah sereh
  • 500 ml air
  • 200 ml santan kelapa
  • 2 batang daun bawang
  • Bawang goreng untuk taburan

Cara Mengolah Masakan lodeh terong:

Halaman:

Editor: Ahmad Lailatus Sibyan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x