Profil Singkat Ernando Ari Sutaryadi, Kiper Masa Depan Timnas Indonesia

- 24 Mei 2022, 15:30 WIB
Profil Singkat Ernando Ari Sutaryadi, Kiper Masa Depan Timnas Indonesia
Profil Singkat Ernando Ari Sutaryadi, Kiper Masa Depan Timnas Indonesia /Tangkapan layar Instagram @nandoariiiss.

Namun, ketika beranjak ke kelas 3 SD, dia berpindah posisi menjadi penjaga gawang. Untuk karier profesionalnya, dia mengawali karier di Persebaya Surabaya Junior.

Kemudian, Ernando mendapat kesempatan untuk ikut bergabung dengan Garuda Select angkatan pertama pada tahun 2019.

Baca Juga: Comeback Terbaik Hertha Berlin di Play Off Zona Degradasi Membuatnya Tetap Berada di Bundesliga 1

Tepat pada awal tahun 2020, dia dipromosikan ke Persebaya Surabaya senior oleh pelatih Aji Santoso.

Biodata Ernando Ari Sutaryadi

Nama lengkapnya adalah Ernando Ari Sutaryadi, Ia lahir di Semarang, Jawa Tengah pada tanggal 27 Februari 2002. Saat ini berusia 20 tahun.

Baca Juga: Rahasia Dua Klub Raksasa Eropa Siap Tarung Berebut Tanda Tangan Darwin Nunez

Posisi bermain sebagai Penjaga gawang dengan postur tinggi badan 177 cm. Saat ini Ernando Ari Sutaryadi membela tim Liga 1 Persebaya Surabaya.

Penampilan gemilang Ernando Ari Sutaryadi selalu ditunggu para fans Timnas Indonesia. Demikian tadi profil singkat Ernando Ari Sutaryadi kiper masa depan Timnas Indonesia. ***

Halaman:

Editor: Ahmad Lailatus Sibyan

Sumber: Persebaya.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah