Kisah Pernikahan Sayyidina Husein Cucu Rasulullah dengan Rabab Putri Raja Arab

- 23 Juli 2022, 08:51 WIB
Sayyidina Husein cucu Rasulullah yang syahid dalam tragedi Karbala
Sayyidina Husein cucu Rasulullah yang syahid dalam tragedi Karbala /facebook/udin/

BERITA BANTUL - Ini tentang kisah pernikahan Sayyidina Husein cucu Rasulullah dengan Sayyidah Rabab Putri Raja Arab.

Sayyidah Rabab adalah salah satu istri Sayyidina Husein cucu Rasulullah yang menjadi saksi tragedi Karbala yang mencekam.

Dari pernikahannya dengan Sayyidah Rabab ini, Sayyidina Husein diberi karunia putri yang masyhur yang bernama Sayyidah Sukainah.

Baca Juga: Pesan Terakhir Sayyidina Husein Kepada Putrinya yang Menangis Pilu di Karbala

Dijelaskan, bahwa Sayyidina Husein menikah dengan Rabab kecil yang merupakan salah satu putri Umru al-Qais bin `Adiy, raja Bani Kalb di Arab.

Mereka adalah rombongan kaum Nasrani dari Syam yang datang ke Madinah dan masuk Islam di masa Sayyidina Umar bin Khattab.

Sayyidina Umar pun memberikan kepemimpinan rombongan itu pada Umru al-Qais.

Ketika rombongan keluar Madinah, Sayyidina Ali dan kedua putra mengejar rombongan Umru al-Qais.

“Aku Ali bin Abi Thalib, sepupu Rasulullah SAW dan menantu Beliau dan kedua mereka ini adalah al-Husan & al-Husein, kedua putra dari putri Beliau az-Zahraa,” kata Imam Ali.

Baca Juga: Sayyidina Husein di Tanah Karbala 10 Suro, Terjadi Hujan Air Mata di Langit Dunia

Halaman:

Editor: Muhammadun


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x